Description
Assalamu’alaikum! Bagaimana kabarnya adik-adik shalihah? Nah buku kali ini adalah kisah para sahabiyah Rasulullah yang sangat mempesona, yang harus kita contoh. Judul bukunya adalah Kisah Hebat 70 Sahabiyah Rasul. Buku ini ditulis oleh Saptorini, dan diterbitkan oleh penerbit Gema Insani.
Sinopsis Buku Kisah Hebat dari 70 Sahabiyah Rasul
Sebelum mengulas isi buku ini terlebih dulu kaka mau tanya, apakah itu sahabiyah? Ya, sahabiyah adalah wanita-wanita shalihah yang hidup di sekeliling nabi Muhammad SAW, seperti isteri-isteri nabi, anak-anak, saudara dan juga isteri-isteri sahabat Rasulullah.
Para sahabiyah ini mempunyai kisah hidup yang sangat mengagumkan, dimana mereka tetap mempertahankan dan menjalankan agama islam dengan sepenuh hati dan rela berkorban demi agama. Dan oleh karena itu Rasulullah dan sahabat-sahabat sangat menghormati para sahabiyah ini, karena dengan bantuan mereka jugalah Islam bisa menjadi dikenal dengan baik sampai ke seluruh dunia seperti sekarang.

Di dalam buku ini diulas kisah-kisah sahabiyah seperti isteri-isteri nabi, anak-anak nabi, cucu-cucu nabi dan wanita-wanita shalihah yang sezaman dengan nabi Muhammad SAW dengan dilengkapi gambar ilustrasi full color. Adik-adik penasaran kan? Silahkan order buku ini hanya di Elfatica.com
#bukuanakislam
#kisahhebat70sahabatrasul
#bukusejarahislamuntukanak
#mengenalsahabatrasul
#sahabatnabi
Reviews
There are no reviews yet.